Topi Perwira Angkatan Laut Jepang
Topi Perwira Angkatan Laut Jepang merupakan atribut resmi pakaian dinas harian perwira Angkatan Laut Kekaisaran Jepang yang digunakan selama Perang Dunia II. Topi ini dikenakan oleh perwira baik saat menjalankan tugas di darat maupun di laut, dan menjadi bagian penting dari identitas serta hierarki militer Angkatan Laut Jepang pada masa tersebut. Pada periode pendudukan Jepang…
