Saron Pelog

Jenis Koleksi : Etnografi

Berukuran sedang dan menghasilkan satu oktaf lebih tinggi dari Demung. Saron di sini juga memainkan melodi pokok dalam gamelan. Koleksi ini adalah hibah dari Bapak Catur dan dapat kalian temukan di pendopo Gedung Nasional Indonesia (GNI) Jl. Bubutan no 85-87 Surabaya.

Similar Posts

error: Content is protected !!